TULUNGAGUNG (Wateskroyo) – Pemerintah Desa Wateskroyo melaksanakan acara Peringatan Hari Besar Nasional (PHBN) HUT RI yang Ke-79. Kegiatan ini mengadakan Eksposisi stand bazar dan acara…
RAYAKAN HUT RI KE-79 GELAR MALAM TIRAKATAN DAN DOA BERSAMA
Wateskroyo – 16 Agustus 2024. Pemdes serta warga kelurahan Wateskroyo menggelar acara malam tirakatan dan do’a bersama sebagai bentuk peringatan menjelang Hari Kemerdekaan Republik Indonesia…
PEMBINAAN KAPASITAS KARANG TARUNA
Wateskroyo – Selasa, 06 Agustus 2024 bertempat di Balai Desa Wateskroyo telah dilaksananakan Pembinaan Kapasitas Karang Taruna “TARUNA HARAPAN” Desa Wateskroyo. Di hadiri oleh…
LAUNCHING….Sub Pekan Imunisasi Nasional POLIO 2024
Wateskroyo – Sub PIN Polio merupakan pekan pemberian imunisasi polio guna mencegah dan memutus rantai virus penyakit polio yang mengakibatkan lumpuh layu pada anak. Pelaksanaan…
PELAKSANAAN MUSRENBANG DESA WATESKROYO MELALUI RKP DESA TAHUN ANGGARAN 2025
Wateskroyo – Pemerintah Desa Wateskroyo Kecamatan Besuki Kabupaten Tulungagung menggelar acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (MUSRENBANG) Desa Tahun Anggaran 2025 di Balai Desa Wateskroyo pada hari…
PROGRAM PADAT KARYA TUNAI
Padat Karya Tunai merupakan program pemerintah berupa kegiatan pemberdayaan masyarakat desa, khususnya yang miskin dan marginal, bersifat produktif yang mengutamakan pemanfaatan sumber daya, tenaga kerja, dan teknologi…
SEKOLAH ORANG TUA HEBAT
Dalam rangka memutus rantai kejadian stunting dan mempersiapkan generasi EMAS 2045, perlu kegiatan-kegiatan strategis yang fokus pada pemberian layanan edukasi, pengasuhan di 1000 hari pertama…
APA ITU E-HDW?
Aplikasi e-HDW (Electronic Human Development Worker) merupakan aplikasi yang dikembangkan oleh Kementerian Desa PDTT dengan dukungan Bank Dunia untuk membantu melakukan perencanaan, pelaksanaan, serta pengendalian (monitoring dan…